Kalapas Cilacap Dampingi Kakanwil Kemenkumham Jawa Tengah Dalam Kegiatan Fun Game Basketball

    Kalapas Cilacap Dampingi Kakanwil Kemenkumham Jawa Tengah Dalam Kegiatan Fun Game Basketball
    Kalapas Cilacap Dampingi Kakanwil Kemenkumham Jawa Tengah Dalam Kegiatan Fun Game Basketball

    SEMARANG - Bertempat di Gor Sahabat Semarang, Kepala Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIB Cilacap (Wisnu Hani Putranto) dampingi Kepala Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Jawa Tengah (A. Yuspahruddin) dalam kegiatan Fun Game Basketball pada Senin (08/08/2022).

    Fun Game Basketball merupakan salah satu rangkaian kegiatan yang digelar dalam rangka memperingati Hari Dharma Karya Dhika ke-77.

    Kegiatan Fun Game Basketball dimulai dengan apel pembukaan yang dipimpin langsung oleh Kepala Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Jawa Tengah, A. Yuspahruddin.

    Dalam amanatnya, Beliau menyampaikan bahwasanya pertandingan basket yang diselenggarakan dalam menyemarakkan HDKD ke-77 ini sebagai sarana untuk mempererat silaturahmi dan persahabatan antar satu sama lain maupun antar instansi se-Jawa Tengah.

    "Berharap kegiatan keolahragaan yang diadakan oleh Kementerian Hukum dan HAM dapat diikuti oleh seluruh pegawai guna menjaga kesehatan dan sebagai bentuk refreshing di tengah rutinitas bekerja", Ungkapnya. 

    (N.Son/***)

    jawa tengah semarang basketball kemenkumham jateng a yuspahruddin lapas cilacap kalapas cilacap
    Narsono Son

    Narsono Son

    Artikel Sebelumnya

    Kalapas Cilacap Dukung Perwakilan Kontingen...

    Artikel Berikutnya

    Jelang Puncak Peringatan HDKD ke-77, Lapas...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Hendri Kampai: Revolusi Penulisan Rilis Berita dengan Bantuan Artificial Intelligence (AI)
    Mbah Ali Muhtar, Membangkitkan Semangat Gotong royong Warga Sidomulyo
    Tak Hanya Membangun Desa, TMMD Ke-122 Hadir Kuatkan Kemanunggalan TNI Rakyat
    Anak Yatim Penerima Bantuan Rumah TMMD 122 Bercita-cita Jadi TNI

    Ikuti Kami